Home
>
News
>
Publication
Kamis, 1 April 2021 - Harga emas berhasil melonjak setelah temui zona supportnya di areal $1680. Lonjakan tersebut terjadi ditengah tingginya ekspektasi pasar atas perbaikan ekonomi yang terjadi cepat di AS melalui sejumlah langkah yang direncanakan oleh Presiden Biden.
Thursday, 01 April 2021
Publication
Kamis, 01 April 2021 - Pagi ini, AUDUSD lanjut bergerak ke terendah mingguan baru di bawah zona 0.76, dengan katalis yang beragam terkait data baik dari dalam Australia sendiri, dan China sebagai rekan utamanya. PMI Manufaktur Caixin China dirilis di angka 50.6, meleset dari ekspektasi 51.3 dan turun dari periode sebelumnya di 50.9. versus 51,3 dan sebelumnya 50,9.
Rabu, 31 Maret 2021 - Pergerakan NZDUSD pagi ini diwarnai katalis dari rilis data dari dalam China, yang pada dasarnya berpengaruh besar pada aktivitas dagang NZ. Angka PMI Manufaktur NBS China naik melewati perkiraan 51.2 menjadi 51.9, dibandingkan sebelumnya di 50.6, sedangkan PMI Non-Manufaktur melewati pembacaan sebelumnya di 51.4 dan ekspektasi pasar 52.6 dengan dirilis di 56.3.
Wednesday, 31 March 2021
Publication
Rabu, 31 Maret 2021 - Kilau harga emas kehilangan sinarnya pada perdagangan semalam, dengan harganya yang anjlok dan masuk ke zona $1670 pagi ini. Tekanan harga emas tersebut disebabkan oleh tingginya harapan pasar atas perbaikan ekonomi di AS.
Rabu, 31 Maret 2021 - Harga minyak pagi ini terpantau bergerak stabil di kisaran harga IDR 871,000 - 880,000 per barel. Pasar minyak mendapat dukungan dari meningkatnya ekspektasi bahwa OPEC+ akan tetap memperpanjang pembatasan pasokan pada pertemuan minggu ini, meski demikian data stok minyak mentah AS serta ancaman gelombang ketiga membebani pasar minyak.
Tuesday, 30 March 2021
Publication
Selasa, 30 Maret 2021 - Harga emas kembali bergerak ke zona $1710 setelah harganya sempat bertahan dalam beberapa hari perdagangan di zona $1730. Nilai USD dan tingkat imbal hasil obligasi pemerintah AS bertenor 10 tahun yang kembali ke tingkat 1.7% per tahun memberikan tekanan pada harga emas.
Member of
© Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX)
Join Our Monthly Newsletter
Follow Us
Contact Us
Midpoint Place, 22nd Floor, K.H. Fachrudin Street No. 26, Tanah Abang, Jakarta Pusat
+62 21 3002 7788