Home
>
News
>
Publication
>
HARGA EMAS MASIH BERTAHAN DALAM LAJU KOREKSINYA
HARGA EMAS MASIH BERTAHAN DALAM LAJU KOREKSINYA
Tuesday, 13 April 2021

Indikator Harga

Pembukaan

% Perubahan

EURUSD

1.19090

-0.12%

GBPUSD

1.37380

-0.03%

AUDUSD

0.76220

-0.18%

NZDUSD

0.70280

-0.21%

USDJPY

109.360

0.25%

USDCHF

0.92250

0.15%

USDCAD

1.25600

0.14%

GOLDUD

1732.210

0.16%

USD/IDR

14590

0.00%

Fokus Emas:

  1. Koreksi harga emas berkembang ke zona $1730
  2. Nilai USD dan tingkat imbal hasil masih pengaruhi kinerja harga emas


Selasa, 13 April 2021 - Harga emas bergerak tertekan dan berkembang dalam zona koreksinya. Harga emas diperdagangkan di zona $1730 dengan tekanannya terpengaruh oleh penguatan USD dan tingkat imbal hasil obligasi AS yang membuat para pelaku pasar beralih memegang obligasi.
Tingkat imbal hasil AS masih berada di zona tertingginya, hal ini masih membuat aset emas sedikit kekurangan peminat karena mayoritas pelaku pasar berlaih ke aset dengan tingkat imbal hasil yang lebih tinggi dibandingkan emas. Sementara itu, isu-isu stimulus yang terus bergulir, menjadi perhatian pasar karena memberikan efek 2 arah, yakni perbaikan ekonomi yang lebih cepat dan di sisi lain menambah jumlah uang beredar yang artinya menekan nilai mata uang.
Harga emas terus bergerak dan masih menguji zona support terdekatnya di areal $1730. Support terjauh harga emas berada di areal $1720 hingga ke areal $1710, sementara untuk resistance terdekatnya berada di areal $1750, zona resistance terjauhnya berada di areal $1760 hingga ke areal $1780.

Data Ekonomi Harian

Jam

Data

Aktual

Ekspektasi

Sebelumnya

     05:00
NZ - NZIER Business Confidence
      -13
       -
      -6
     08:30
AU - NAB Business Confidence
       15
       -
      18
   Tentative
CN - Trade Balance
       -
      330B
     676B
     19:30
US - CPI m/m
       -
      0.5%
     0.4%

Riset Indonesia Commodity and Derivative Exchange

Gold Daily Newsletter


Member of
© Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX)
Join Our Monthly Newsletter
Follow Us
Contact Us
Midpoint Place, 22nd Floor, K.H. Fachrudin Street No. 26, Tanah Abang, Jakarta Pusat
+62 21 3002 7788