Home
>
News
>
Publication
>
MASIH MENYERAP SENTIMEN YANG ADA, HARGA EMAS STABIL
MASIH MENYERAP SENTIMEN YANG ADA, HARGA EMAS STABIL
Friday, 21 May 2021

Indikator Harga

Pembukaan

% Perubahan

EURUSD

1.22280

0.01%

GBPUSD

1.41880

-0.12%

AUDUSD

0.77750

-0.27%

NZDUSD

0.72020

-0.31%

USDJPY

108.760

0.07%

USDCHF

0.89720

-0.01%

USDCAD

1.20590

0.17%

GOLDUD

1875.840

-0.23%

USD/IDR

14330

0.14%

Fokus Emas:

  1. Fluktuasi harga emas bertahan di zona $1870
  2. Nilai USD dan tingkat imbal hasil obligasi AS masih dalam zona turun


Jumat, 21 Mei 2021 - Harga emas masih bergerak berkonsolidasi di zona $1870, dengan sentimen perdagangannya terlihat terpengaruh oleh penurunan nilai USD dan imbal hasil obligasi AS setelah rilis notulen rapat the Fed hari Rabu kemarin.
Isu kenaikan inflasi kembali santer terdengar di antara para pelaku pasar finansial, karena menganggap bahwa kenaikan tingkat inflasi akan berdampak pada perubahan kebijakan moneter yang berdampak pada gerak harga emas dunia. Isu dan ekspektasi pasar tersebut terlihat sejalan dengan rilis notulen rapat the Fed yang menunjukan sejumlah pejabat the Fed mulai mempertimbangkan perubahan arah kebijakan moneter selama kondisi ekonomi terutama inflasi terus meningkat.
Konsolidasi harga emas masih terlihat pagi ini sehingga zona $1870 masih menjadi zona support terdekat, sementara zona resistance terdekatnya berada di areal $1890 hingga ke zona $1900. Support penting masih berada di zona $1843 hingga ke areal $1815.


Data Ekonomi Harian

Jam

Data

Aktual

Ekspektasi

Sebelumnya

08:30

AU - Retail Sales m/m

-

0.5%

1.3%

13:00

GB - Retail Sales m/m

-

4.5%

5.4%

14:30

EU - German Flash Manufacturing PMI

-

66.0

66.2

15:30

GB - Flash Services PMI

-

62.2

61.0

18:00

EU - ECB President Lagarde Speaks

-

-

-

19:30

CA - Retail Sales m/m

2.3%

4.8%

20:45

US - Flash Manufacturing PMI

60.0

60.5

Riset Indonesia Commodity and Derivative Exchange

Gold Daily Newsletter


Member of
© Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX)
Join Our Monthly Newsletter
Follow Us
Contact Us
Midpoint Place, 22nd Floor, K.H. Fachrudin Street No. 26, Tanah Abang, Jakarta Pusat
+62 21 3002 7788