Home
>
News
>
Publication
>
Harga Emas Terpental, Data Tenaga Kerja AS Gagal Capai Harapan
Harga Emas Terpental, Data Tenaga Kerja AS Gagal Capai Harapan
Monday, 06 December 2021

Indikator Harga

 

Pembukaan

% Perubahan

EURUSD

1.13190

-0.23%

GBPUSD

1.32400

-0.05%

AUDUSD

0.69950

0.37%

NZDUSD

0.67480

0.12%

USDJPY

112.770

0.21%

USDCHF

0.91730

0.29%

USDCAD

1.28270

-0.03%

GOLDUD

1784.530

0.09%

USD/IDR

14430

0.07%

Fokus Emas:

  1. Harga emas kembali memantul ke atas zona $1780
  2. Data sektor tenaga kerja kurang menarik, tekan selera risiko pasar

Senin, 6 Desember 2021 - Harga emas kembali menguat setelah sempat tertekan ke zona $1760. Harga emas yang kembali diperdagangkan di zona $1780 hari ini terpengaruh oleh rilis data sektor tenaga kerja AS yang tidak sesuai dengan harapan pasar.

Pada sesi perdagangan Jumat lalu, 2 dari 3 data penting terkait perkembangan sektor tenaga kerja AS dirilis tidak sesuai harapan, yakni data Non-Farm payroll yang rilis hanya 210K dan data average hourly earnings yang hanya menunjukan pertumbuhan 0.3%. Dengan kondisi data tersebut, selera risiko pasar terlihat tertekan dan membuat pasar kembali beralih ke aset emas karena harapan atas perubahan tingkat suku bunga yang lebih agresif kembali turun.

Dengan pergerakan hari ini, support terdekat harga emas berada di areal $1775 hingga ke zona $1762. Sementara untuk resistance terdekatnya berada di areal $1790 hingga ke zona $1800. Support dan resistance terjauhnya masing-masing berada di areal $1750 dan di areal $1812.

DATA EKONOMI HARIAN

Jam

Data

Aktual

Ekspektasi

Sebelumnya

16:30

EU - Sentix Investor Confidence

-

14.5

18.3

18:30

GB - MPC Member Broadbent Speaks

-

-

-

Riset Indonesia Commodity and Derivative Exchange

Gold Daily Newsletter

Member of
© Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX)
Join Our Monthly Newsletter
Follow Us
Contact Us
Midpoint Place, 22nd Floor, K.H. Fachrudin Street No. 26, Tanah Abang, Jakarta Pusat
+62 21 3002 7788